Kamis, 21 Juli 2011

Tiga Situs Menyambut Tahun Ajaran Baru

Selamat siang kawan,.. Kali ini saya akan membahas sesuatu yang agak berbeda, yaitu memanfaatkan internet untuk menghadapi tahun ajaran baru.
Hmm... Buat adik - adik yang masih sekolah yuk simak artikel ini

Memasuki tahun ajaran baru pasti kamu lagi sibuk - sibuknya menyiapkan seragam, buku-buku referensi, dan hal hal lain.
Nah untuk melengkapi persiapan kamu,
Saya akan membahas situs - situs yang bisa sangat membantu bidang studi yang akan kamu pelajari nantinya.

1. Wikipedia
Situs ini beralamatkan di id.wikipedia.com untuk versi bahasa indonesia.
Situs ini berisi berbagai macam informasi mulai dari sejarah, ekonomi,fisika, dan hampir semua mata pelajaran ada disini.
Tidak ada salahnya kamu mengambil referensi di wikipedia.
Karena kontenya selalu diupdate setiap waktu.
Kalau kamu tidak menemukan apa yang kamu cari di wikipedia indonesia.
Kamu bisa mengakses Versi inggrisnya

2. Kamus bahasa indonesia online.
Situs ini beralamatkan di kamusbahasaindonesia.org
Disini kamu bisa menggunakan KKBI versi onlinenya.
Tinggal ketikkan kata apa yang kamu cari dI kolom searchnya aza.

3. Google Translate
Beralamatkan di translate.google.com , situs ini bisa kamu gunakan untuk menterjemahkan berbagai bahasa.
Kini google translate mendukung lebih dari 100 bahasa dunia termasuk indonesia.
So kamu gag usah bawa kamus yang segede gaban lagi he he,

Udah dulu za. Semoga bermanfaat.



Kunjungi hxm-forum.com untuk mendapatkan tips dan trik internet serta aplikasi - aplikasi menarik lainya.

Label:

2 Komentar:

Pada 21 Juli 2011 pukul 20.34 , Blogger Unknown mengatakan...

semua situs populer. pantes aja. salut...

 
Pada 21 Juli 2011 pukul 21.04 , Blogger Edis mengatakan...

yupz... Tergantung adik adik pelajar aza memanfaatkan internet untuk menunjang kegiatan belajarnya.
Kita sudah punya alatnya...
So semua tergantung 'man behind the gun' yupz... Tergantung adik adik pelajar aza memanfaatkan internet untuk menunjang kegiatan belajarnya.
Kita sudah punya alatnya...
So semua tergantung 'man behind the gun'

 

Posting Komentar

kalo kurang jelas bisa ditanyakan,

Berlangganan Posting Komentar [Atom]

<< Beranda